SP NEWS GLOBAL INDONESIA

Berita Seputar Global Indonesia

India berhasil menguji coba rudal hipersonik jarak jauh

India Sukses Uji Coba Rudal Hipersonik Bikinan Sendiri, Masuk Daftar Negara Elite

Penulis: VOA Indonesia NEW DELHI, sp-globalindo.co.id – India berhasil menguji coba rudal hipersonik jarak jauh yang dikembangkan dalam negeri. Ini merupakan pencapaian signifikan dalam pengembangan militer bagi India, menempatkannya dalam kelompok kecil negara-negara maju secara teknologi. Upaya dunia dalam mengembangkan…