SP NEWS GLOBAL INDONESIA

Berita Seputar Global Indonesia

memori positif

Peneliti Temukan Cara untuk Menghapus Kenangan Buruk

sp-globalindo.co.id-Kemampuan menghapus kenangan buruk dan kilas balik traumatis bisa sangat membantu dalam mengatasi berbagai masalah kesehatan mental. Para ilmuwan kini telah menemukan pendekatan baru yang menjanjikan untuk tujuan ini, yaitu melemahkan ingatan negatif dengan mengaktifkan kembali ingatan positif. Seperti dilansir…