SP NEWS GLOBAL INDONESIA

Berita Seputar Global Indonesia

pemimpin Hizbullah tewas

Israel Klaim Tewaskan Hashem Safieddine, Calon Pemimpin Baru Hizbullah Pengganti Hassan Nasrallah

TEL AVIV, sp-globalindo.co.id – Israel telah membunuh Hashem Safieddine, calon pemimpin baru Hizbullah menggantikan Hassan Nasrallah. Dalam pernyataannya pada Selasa (22 Oktober 2024), tentara Israel membenarkan bahwa Hashem Safieddine tewas bersama beberapa pejabat senior Hizbullah lainnya dalam serangan tiga pekan…

GLOBAL NEWS Hizbullah Konfirmasi Calon Pemimpinnya, Hashem Safieddine, Tewas Diserang Israel

BEIRUT, sp-globalindo.co.id – Hizbullah pada Rabu (23/10/2024) mengonfirmasi bahwa calon pemimpinnya, Hashem Safiddin, tewas dalam serangan Israel. Namun kelompok Lebanon yang didukung Iran tidak menyebutkan waktu atau lokasi serangan yang menewaskan Safieddin. Hashem Safiddin merupakan calon pemimpin Hizbullah menggantikan Hassan…

NEWS INDONESIA Mengapa Israel Kerahkan Pasukan Darat ke Lebanon?

ISRAEL dan Hizbullah pernah terlibat perang terbuka di masa lalu. Pada tahun 2006 mereka mengalami perang yang berlangsung selama lima minggu. Pertempuran berakhir setelah PPB mengadopsi resolusi gencatan senjata yang menyerukan kedua belah pihak untuk mundur dari wilayah 32 km…