Fitur Baru WA Ubah Pesan Suara Jadi Teks Sudah Bisa Dicoba di Indonesia
sp-globalindo.co.id – Setelah dirilis di seluruh dunia pada akhir November, fitur transkripsi pesan suara baru WhatsApp akhirnya resmi hadir di Indonesia pada Rabu (11/12/2024). Pantauan KompasTekno, fitur baru ini sudah bisa diuji di Indonesia menggunakan aplikasi seluler WhatsApp versi 2.24.24.77…
WhatsApp Rilis Fitur Voice Message Transcripts, Ubah Pesan Suara Jadi Teks
sp-globalindo.co.id – WhatsApp Messenger akhirnya meluncurkan fitur baru bernama Transkripsi Pesan Suara (Voice Message Transcriptions) secara global pada Kamis (21/11/2024). “Kami sangat bersemangat untuk memperkenalkan transkripsi pesan suara. Pesan suara dapat ditranskrip menjadi teks, yang akan membantu Anda melacak percakapan…